Simposium Virtual: Intervensi dan Kebijakan Publik dalam Mitigasi Dampak Psikologis Covid-19

Ikatan Psikologi Sosial (IPS) – HIMPSI bekerjasama dengan Fakultas Psikologi Universitas Indonesia menyelenggarakan:

Simposium Virtual:
Intervensi dan Kebijakan Publik dalam Mitigasi Dampak Psikologis Covid-19

13-14 Januari 2021
08.30 s.d. 15.30 WIB
via Zoom

Call For Presentation & Paper
“Respon Terhadap Covid-19”
Registration form: https://bit.ly/simpoips2021

GRATIS

Paper terpilih akan dipublikasikan di Jurnal Psikologi Sosial (JPS)

Deadline Abstract for Presentation & Paper: 13 Desember 2020

Deadline Final Paper: 15 Maret 2021

—-

Keynote Speakers untuk Simposium Virtual
• Rabu, 13 Januari 2021:
️ Prof. Dr. Seger Handoyo
Ketua HIMPSI
Fakultas Psikologi, Universitas Airlangga
Peran Psikologi dalam Kebijakan Publik

️ Dicky Pelupessy, Ph.D
Ketua WG Kebencanaan IPS HIMPSI
Fakultas Psikologi, Universitas Indonesia
Riset Intervensi untuk Kebijakan Publik

️ Niniek L. Karim, M.Si
Fakultas Psikologi, Universitas Indonesia
Program Pemberdayaan Komunitas dalam Pandemi Covid-19

• Kamis, 14 Januari 2021:
️ Jocelyn Belanger, Ph.D
New York University Abu Dhabi
New Behavioral Science Can Help Contain the Coronavirus

️ Moh. Abdul Hakim, Ph.D
Sekjen IPS HIMPSI
Prodi Psikologi, Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret
Peran Riset Psikologi Sosial dan Mitigasi Dampak Psikologis dalam Pandemi Covid-19

Hadiri juga:
LAUNCHING Buku “Psikologi Politik”
Ditulis oleh ilmuwan Psikologi Sosial dari seluruh Indonesia

Contact Person:
Fayren (+6281295352519)

Sosialisasi Daring: Skema Kompetensi Sertifikasi di Bidang Psikologi Sosial

Sosialisasi Daring: Skema Kompetensi Sertifikasi di Bidang Psikologi Sosial

Mengundang dosen, mahasiswa, praktisi, dan masyarakat umum untuk mengikuti sosialisasi skema kompetensi sertifikasi psikologi sosial pada:
Hari: Jumat
Tanggal: 04 Desember 2020
Pukul: 15.00-16.30 WIB
Via: Zoom Meeting

Narasumber:
Wahyu Cahyono, S.Psi., M.Si.
(Koordinator Divisi Aplikasi Psikologi Sosial & Kerjasama Lembaga di IPS-HIMPSI; Tim Perumus Kompetensi Sertifikasi Psikologi Sosial)

Pendaftaran: https://bit.ly/regsosialisasipsisos

Webinar: France, We are No Longer in Love

Ikatan Psikologi Sosial HIMPSI mengundang Bapak/Ibu Dosen Psikologi berpartisipasi dalam diskusi ilmiah bertajuk “France, We are No Longer In Love” pada hari Selasa, 24 November 2020, pukul 13.00-15.00 WIB. Diskusi akan dipandu oleh:

Dhafi Iskandar, DBA
Sekjen PPI Dunia 2017, Doktor IPAG Business School Paris

Ali Mashuri, Ph.D.
Alumni Vrije Universiteit Amsterdam. Dosen Psikologi Universitas Brawijaya Malang

Any Rufaedah, M.Si.
Dosen Universitas Nahdlatul Ulama Jakarta dan Peneliti DASPR

dengan paparan sesuai bidang penelitian masing-masing, bersama moderator diskusi Ahmad Naufalul Umam, B.A., M.Si.

Jangan lewatkan kesempatan berharga untuk mengetahui seluk-beluk gejolak di Perancis yang sempat menghebohkan Indonesia dan masih digaungkan dengan berbagai sudut pandang hingga saat ini.

Pendaftaran dapat dilakukan melalui:
Nuzran 085260226767
https://forms.gle/daku7rYRf7hgkwf48